Info Delegasi
Pengadilan Tinggi
Logo PENGADILAN NEGERI BONDOWOSO KELAS I B

Mahkamah Agung Republik Indonesia

PENGADILAN NEGERI BONDOWOSO KELAS I B

Jalan Santawi No.59, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, Kode Pos : 68216

Telp. (0332) 421091 Fax. (0332) 422454, e-mail : pn.bondowoso@gmail.com

BerAKHLAKBangga Melayani BangsaAmpuh


Logo Artikel

350 WAKIL KETUA PENGADILAN NEGERI BONDOWOSO MERAIH PERINGKAT SATU TERBAIK PADA PELATIHAN SERTIFIKASI HAKIM TINDAK PIDANA KORUPSI ANGKATAN XXIII

 

 

   
 
   

JADWAL SIDANG HARI INI

VIDEO PROFIL PN BONDOWOSO

BERITA TERKINI

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bondowoso meraih Peringkat Satu Terbaik pada Pelatihan Sertifikasi Hakim Tindak Pidana Korupsi Angkatan XXIII

Megamendung, 02 Desember 2021.

Wakil Ketua Pengadilan Negeri Bondowoso Bapak Dr. Handry Argatama Ellion, S.H., S.Fil., M.H. meraih Peringkat Satu Terbaik pada Pelatihan Sertifikasi Hakim Tindak Pidana Korupsi Angkatan XXIII Bagi Hakim Karier dan Hakim Ad Hoc Lingkungan Peradilan Umun Seluruh Indonesia yang di selenggarakan sejak tanggal 2 November s.d  2 Desember 2021 oleh Badan Litbang Diklat Kumdil Pusdiklat Teknis Peradilan.

Dalam kegiatan yang diikuti oleh 107 (seratus tujuh) peserta seluruh Indonesia yang berasal dari Pengadilan Tingkat Pertama dan Tingkat Banding tersebut telah diberikan berbagai materi pembekalan berupa hukum material dan hukum formal (acara) yang terkait dengan Tindak Pidana Korupsi oleh Narasumber yang berasal dari Mahkamah Agung (MA), Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), serta Akademisi dari Perguruan Tinggi.

Penutupan diklat dilakukan langsung oleh Yang Mulia Bapak Ketua Mahkamah Agung yang di dampingi seluruh unsur pimpinan pada Mahkamah Agung.

 


Sistem Informasi Penelusuran Perkara

SIPPAplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

Lebih Lanjut

Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung

DirPutPencarian cepat Dokumen Putusan di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia

Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi

DJIHPencarian cepat peraturan dan kebijakan dalam Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia

 


Pelayanan Prima, Putusan Berkualitas